Berita Terkini
Pertagas Berbagi Ceria dan Cerita Bersama Anak-Anak Kampung Buku

JAKARTA,PINews.com - Dalam rangka merayakan Hari Anak Nasional 2024, Pertagas dengan melaksanakan program sosial pendidikan bertajuk “Berbagi Ceria dan Cerita" di Kampung Buku Cibubur. Acara yang berlangsung pada hari ini (23/7) di Jalan Abdul Rahman, Gang Rukun No. 56, Cib..

MedcoEnergi Manfaatkan Energi Surya untuk Operasi Hulu Migas

JAKARTA, PINews - Industri hulu minyak dan gas (migas) terus berupaya untuk mengurangi emisi Gas Rumah Kaca (GRK) dan melakukan transisi ke sumber energi terbarukan di tengah tantangan global.  Sejatinya, migas adalah industri yang bergerak seiring dengan kemajuan inovasi t..

Petani Sungai Rebo Mengubah Nasibnya dengan Mina Padi

JAKARTA, PINEWS.COM - Rendahnya produksi padi karena terpengaruh kondisi pasang surut air menjadikan Dusun III Talang Andong, Desa Sungai Rebo, Kecamatan Banyuasin I, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan, memiliki lahan yang tidak produktif. Tak hanya itu, musim tanam hanya seka..

Kilang Sungai Pakning Kembangkan Eduwisata Lebah Madu Hutan Gambut

BENGKALIS,PINews.com - Banyak cara untuk mendapatkan madu liar di dalam hutan. Masyarakat Bengkalis menggunakan asap untuk mengusir lebah sebelum menyedot madu yang memiliki banyak khasiat itu dari sarang lebah. Sayangnya, cara yang dilakukan tersebut kerap dituding sebagai penye..

Desa Mandiri Energi, Ekonomi Dusun Bondan Terus Berputar

JIKA Anda tidak percaya bahwa di wilayah Jawa ada daerah yang kesulitan mengakses listrik, datanglah ke Cilacap. Tepatnya: Dusun Bondan, Desa Ujungalang, Kecamatan Kampung Laut. Tak jauh dari Pulau Nusakambangan yang sangat terkenal itu.  Warga desa tersebut mengandalkan pas..

Ini Langkah Strategis PHI Dukung Produksi Migas Nasional

JAKARTA – Direktur Utama PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) Sunaryanto memaparkan langkah-langkah strategis Perusahaan dalam upaya mendukung pencapaian target produksi minyak dan gas nasional. Pemaparan strategi tersebut disampaikan oleh Sunaryanto dalam acara Bincang A..

Investasi Pertamina NRE Bakal Naik 8 Kali Lipat pada 2029

JAKARTA, PINews – Pertamina New & Renewable Energy (Pertamina NRE)  bertekad untuk menjalankan perannya dalam mendukung target dekarbonisasi dan menjadi lini bisnis masa depan PT Pertamina (Persero). Untuk itu, pertumbuhan bisnis akan ditopang oleh peningkatan inve..

Warga Tanjung Palas Bisa Sejahtera Tanpa Perlu Melaut

PULUHAN kapal besar membuang sauh di perairan Dumai, Selat Malaka, yang selalu sibuk. Di antara kapal-kapal tersebut, terlihat sampan-sampan kecil bermuatan aneka barang hilir mudik yang dikemudikan satu atau dua orang penduduk setempat. Orang Jepang dahulu memanggil penjual bers..

Keluarga Besar IKATA UPN 'Veteran' Yogyakarta Gelar Halalbihalal Akbar

SAMARINDA,PINews.com - Keluarga Besar Ikatan Alumni Teknik Pertambangan (IKATA) UPN 'Veteran' Yogyakarta melangsungkan kegiatan Halalbihalal Akbar pada Minggu (28/04/2024) di Hotel Puri Senyiur, Samarinda. Terdapat 200 peserta hadir meramaikan acara Halalbihalal untuk mempererat..

Ini Alasannya Indonesia Harus Terapkan Clean Coal Process

JAKARTA,PINews.com - Cadangan batu bara nasional yang mencapai 35 miliar ton dan sumber daya sebesar 134 miliar ton diperkirakan bisa digunakan hingga 500 tahun ke depan jika digunakan sendiri dengan cara yang benar. Bahkan jika sebagian diantaranya diekspor, batu bara nasional b..